BANDUNGNEWSPHOTO - PSSI Kota Bandung berencana menggelar Festival Sepak Bola U9, U10, U11 dan U12 mulai pertengahan Desember 2022 mendatang.
Setelah menggelar Workshop Festival Sepak Bola U9, U10, U11 dan U12, 25 November 2022 lalu, selanjutnya PSSI Kota Bandung membuka pendaftaran peserta yang bakal tampil.
Berikut hal-hal yang harus diperhatikan pada tahapan pendaftaran peserta Festival Sepak Bola U9, U10, U11 dan U12;
1. Peserta adalah PS anggota PSSI Kota Bandung.
2. PS Anggota diperbolehkan mengirimkan lebih dari 1 tim di setiap kelompok usia.
3. PS yang mengirimkan lebih dari 1 tim di setiap kelompok usia dikenakan biaya pendaftaran sebesar Rp 1.500.000/tim.
Baca Juga: Piala Dunia 2022: Belanda dan Senegal Melaju ke Babak 16 Besar, Cek Klasemen Akhir Grup A di Sini!
4. PS yang hanya mengirimkan 1 tim di setiap kelompok usia dibebaskan dari biaya pendaftaran.
Artikel Terkait
Setelah Kompetisi U13 Rampung, PSSI Kota Bandung Segera Gelar Festival Sepak Bola Anak
Festival Sepak Bola Anak U9 Hingga U12 PSSI Kota Bandung Digelar Pertengahan Desember 2022
Budhi Agung: Dari Kompetisi PSSI Kota Bandung Diharapkan Lahir Pemain Berkualitas
PS Boleh Kirim Lebih dari Satu Tim di Festival Sepak Bola PSSI Kota Bandung, Ini Syaratnya!
PSSI Kota Bandung Gelar Seleksi Pemain untuk Pembentukan Tim U-13 ke Piala Soeratin Jabar